Ketua DPRD Jawa Timur resmi memastikan tidak akan lagi mengalokasikan anggaran untuk perjalanan dinas ke luar negeri mulai tahun anggaran 2026. Kebijakan ini diambil sebagai langkah nyata untuk melakukan efisiensi dan penataan…
Kemendagri mendorong pemerintah daerah segera menyelaraskan program dengan pusat agar pembangunan lebih efisien, tepat sasaran, dan tidak tumpang tindih. Sekjen Tomsi Tohir menekankan pentingnya kolaborasi Sekda dan Bappeda dalam menyelaraskan prioritas pembangunan…