Prabowo Tiba di Bangkok, Siap Bertemu Raja Thailand dan PM Paetongtarn Posted on May 18, 2025 by Ilham Presiden Republik Indonesia, Prabowo Subianto, telah tiba di Bangkok, Thailand, pada Sabtu malam, 17 Mei 2025. Kedatangan Presiden Prabowo disambut dengan hangat oleh pejabat tinggi pemerintah Thailand dan perwakilan diplomatik kedua negara….